Dandim 0602/Serang Diwakili Pasi Ops Hadiri Deklarasi Netralitas TNI Wilayah Kota Serang
SERANG - (BTP) - Netralitas TNI adalah harga mati dan tidak bisa ditawar-tawar, terutama dalam pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) Tahun 2024 mendatang, Prajurit TNI khususnya Kodim 0602/Serang, tetap memegang teguh Netralitas TNI. Hal ini, disampaikan Perwira Seksi Operasi (Pasi Ops)...